Connect with us

Hi, what are you looking for?

Free Fire

Free Fire Kembali Hadirkan Mode Rush Hour Akimbo!

Rush Hour Akimbo
Poster mode terbaru Free Fire | foto : berbagai sumber

iSports.id – Game Battle Royale Free Fire (FF) kembali menghadirkan mode Rush Hour Akimbo, yang sangat menarik. Terutama bagi anda yang sangat menyukai game dengan jalan cerita koboi, pastinya akan sangat seru memainkan FF dengan mode satu ini.

Mode tersebut, yakni Rush Hour Akimbo adalah mode permainan bertarung yang sederhana di dalam game Free Fire. Kendati demikian, pemain masih bisa merasakan keseruan dan kesenangan yang tak kalah menarik dari mode biasanya.

Di dalam mode tersebut, para pemain hanya dapat bergabung jika jumlah mereka tidak lebih dari 20 peserta, atau pas. Hal tersebut yang justru menjadi pemicu game mode ini semakin digemari para pemain FF. Dengan kata lain, jumlahnya peserta yang sedikit membuatnya terlihat mengesankan.

baca juga : Update OB34! Cara Mendapatkan Bundle Super Gamer Di Free Fire MAX

Hadirnya mode bernuansa koboi tersebut dalam game Free Fire ini terungkap setelah banyak penggemar yang melihat unggahan resmi dari Instagram. Dalam postingannya, akun resmi FF mengumumkan login terbaru untuk Jumat (3/6).

Segera Bergabung Dalam Mode Rush Hour Akimbo

“Sudah mencoba Rush Hour Akimbo Mode yang lalu? Jika belum sempat mencobanya, langsung saja log in dan cobalah sekarang. Mode terbaru Free Fire yakni Rush Hour Akimbo!”. Berikut unggahan yang tertulis pada akun instagram resmi @freefiregbid pada Jumat (3/6). 

Mode permainan ini mengangkat tema koboi, di mana ia memiliki arena yang sangat efektif untuk melakukan Drop Zone. Tidak mengherankan jika pada area-area itu menjadi favorit banyak pemain untuk segera bergabung dalam duel.

Player wajib memenangkan pertarungan agar bisa merebut area dengan menghadapi lawan yang ada di drop zone. Kecerdasan pemain dalam memilih senjata, pet, menentukan timing yang tepat untuk menyerang dan bersembunyi serta pengaturan strategi sangat menentukan.

Di samping area yang menjadi tempat pertarungan atau drop zone, pemain dapat menggunakan attachment Akimbo Activated. Attachment tersebut sangat menguntungkan bagi pemain yang ingin melakukan kombinasi pada semua senjatanya yang ia bawa untuk mode dual.

Selain itu, hal yang mesti dititik-beratkan dalam mode ini adalah lama waktu bermain atau tempo dalam Rush Hour Akimbo. Semakin sepat pemain melakukan serangan, semakin baik mereka menjalankan tugasnya. Mereka juga harus mengawasi musuh yang mungkin melakukan serangan mendadak.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Free Fire

iSports.id – Ada beberapa cara dapatkan skin baju koko edisi ramadhan 2024, yang bisa teman-teman ikuti untuk mendapatkan dari event tersebut. Baju koko ini...

Esports

iSports.id – Kali ini kita akan membahas mengenai Mystery Shop Free Fire edisi lebaran, apakah Garena akan mengadakannya atau tidak? Garena Indonesia menawarkan banyak...

Esports

iSports.id — Kompetisi Free Fire World Series Indonesia (FFWS ID) 2024 Spring telah berakhir, dan Onic Olympus resmi menjadi tim yang meraih gelar juara....

Esports

iSports.id – Sebuah kejutan yang sangat menarik untuk para fans, Onic Olympus keluar sebagai juara FFWS ID 2024 untuk musim ini. Onic Olympus memenangkan...