Connect with us

Hi, what are you looking for?

Berita Olahraga

Daftar Crowd Control di MLBB, Ketahui Istilahnya

Daftar Crowd Control

 

iSports.id – Daftar crowd control di MLBB ini dapat menambah pengetahuan Anda tentang MLBB.

Kemampuan CC di Mobile Legends menjadi sangat penting karena kontrol massa adalah kemampuan untuk mengendalikan dan memberikan efek tertentu yang dapat menyulitkan lawan.

Hampir semua hero di Mobile Legends dilengkapi dengan kemampuan CC. Tidak hanya hero roamer atau tank yang memiliki tugas utama untuk memanfaatkan CC di Mobile Legends demi keuntungan timnya.

https://www.isports.id/adakah-kans-cici-hadir-di-turnamen-mlbb-kb-ungkap-faktanya/

Beragam jenis CC dapat ditemukan di Mobile Legends. Biasanya, sebagian besar CC dapat diatasi dengan menggunakan hero yang memiliki kemampuan anti-CC atau dengan menggunakan spell Purify.

Namun, terdapat satu jenis Kontrol Massa yang tidak dapat dihalangi sama sekali, bahkan oleh Purify sekalipun.

Dalam artikel ini, kita akan membahas jenis-jenis CC di Mobile Legends beserta efek yang dihasilkannya.

Daftar Crowd Control di MLBB, Ketahui Istilahnya

  • Penjelasan Stun di Mobile Legends

Stun adalah kondisi yang mencegah target untuk bergerak, melakukan serangan dasar, dan menggunakan skill.

  • Penjelasan Airborne di Mobile Legends

Target akan terlempar ke udara dalam durasi tertentu, sehingga tidak dapat bergerak, melakukan serangan dasar, dan menggunakan skill.

  • Penjelasan Silence di Mobile Legends

Target yang terkena silence tidak dapat menggunakan skillnya.

  • Penjelasan Freeze di Mobile Legends

Target akan membeku, mirip dengan stun, yang membuatnya tidak dapat bergerak, melakukan serangan dasar, atau menggunakan skill. Tidak terpengaruh oleh pengurangan waktu CC.

  • Penjelasan Transform di Mobile Legends

Target akan berubah menjadi bentuk tertentu dan tidak dapat melakukan serangan dasar serta skill.

  • Penjelasan Root di Mobile Legends

Ketika terkena root, target tidak dapat bergerak dan menggunakan blink. Durasi efek tergantung pada kemampuan root dari hero yang menggunakan.

  • Penjelasan Horrify di Mobile Legends

Target akan bergerak secara acak dan tidak dapat melakukan serangan dasar atau skill.

  • Penjelasan Taunt di Mobile Legends

Target tidak dapat menggunakan skill selama durasi taunt dan dipaksa untuk melakukan serangan dasar. Ini menjadi masalah bagi hero yang serangan dasarnya bersifat melee.

  • Penjelasan Suppress di Mobile Legends

CC terkuat di Mobile Legends. Memiliki berbagai jenis efek detail dan yang membuatnya istimewa adalah Suppress tidak dapat dihapus oleh kemampuan anti-CC atau Purify lawan.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Esports

iSports.id – Gold Lane ialah wilayah di mana pemain game Moba: Mobile Legends Bang Bang meraih kekayaan lebih besar dari minion. Peran untuk menaklukkan...

Esports

iSports.id – Setiap hero yang ada di game Mobile Legends: Bang Bang memiliki karakteristiknya masing-masing. Salah satunya adalah Nana, hero gadis kecil yang skill-nya...

Mobile Legends

  iSports.id – EVOS Glory, salah satu tim Mobile Legends terkuat di Indonesia, baru saja mengumumkan para pemain baru mereka untuk menghadapi musim kompetisi...

Mobile Legends

  iSports.id – AURA Fire, tim Mobile Legends yang berada di bawah naungan AURA Esports, siap mengguncang panggung MPL ID S13 dengan roster barunya....