Connect with us

Hi, what are you looking for?

Esports

5 Skin Fortnite Terbaik dan Keren di Bulan Mei 2022

Game Fortnite

iSports.id – Fortnite terkenal dengan skin-skinnya yang sangat menawan dan keren, untuk digunakan oleh para pemain ketika bertempur di dalam area pertandingan.

Para pemain bisa menyesuaikan tampilan karakter mereka, baik itu karakter Fortnite asli atau salah satu dari banyak crossover.

Pakaian ini memungkinkan pemain memamerkan gaya dengan favorit mereka sendiri di dalam permainan.

Di Bab Tiga, musim kedua, ada beberapa pakaian/skin bagus yang ditambahkan ke permainan.

Banyak pemain telah berusaha untuk menyelesaikan battle pass mereka dan membuka semua pakaian dan gaya baru terbaik untuk datang ke permainan.

Dan ada juga mereka yang tidak berhasil dalam menyelesaikan dari tugas-tugas tersebut di dalam permainan.

Untuk daripada itu, disini Anda akan melihat mengenai tentang skin-skin kosmetik dari Fortnite terbaik khususnya di bulan Mei 2022.

Berikut ini skin Fortnite terbaik di bulan Mei 2022:

1. Galaxy

Galaxy

Pakaian edisi terbatas ini hanya diberikan kepada pemain yang membeli Samsung Galaxy S9 atau Samsung Galaxy Note 9.

Karakter tersebut mendapatkan namanya dari jajaran ponsel Samsung, dan memiliki bintang senilai galaksi di dalam dirinya.

Karakter ini merupakan crossover pertama di mana pemain harus membeli perangkat hp baru, dan sayangnya, ia di vault beberapa waktu lalu.

2. Zadie

Zadie

Jika karakter ini harus memilih antara cinta atau perang, kemungkinan besar dia akan memilih perang.

Zadie adalah skin yang dirilis di Chapter Two, season satu, dan telah muncul kembali di item shop beberapa kali.

Zadie juga hadir dengan tantangan yang memungkinkan Anda membuka dua gaya alternatifnya.

Skin pakaian ini lebih dinamis dan sangat elegan untuk digunakan di dalam permainan Fortnite.

3. Joker

Joker

Penggemar DC mungkin bosan dengan semua skin Marvel yang muncul di Fortnite. Namun, mereka juga mendapat perhatian yang adil.

Kini pemain bisa membuka pakaian Joker dengan membeli bundel The Last Laugh di dalam toko. Namun sayang, event untuk mendapatkan skin ini hanya terbatas untuk di Fortnite.

4. Moon Knight

Moonknight

Skin ini telah banyak menyita perhatian sebelum dirilis ke dalam Fortnite.

Moon Knight datang ke Fortnite dengan dua gaya bergantian. Penampilan yang berbeda ini merepresentasikan perubahan karakter yang dialaminya secara terus menerus.

Dan pada bab 2 musim lalu, ia mengalami sedikit perubahan dari segi penampilannya.

5. Master Chief

Master chief

Spartan paling terkenal berhasil masuk ke Fortnite sebagai Outfit-nya sendiri.

Pemain dapat menyelinap ke dalam baju besi MJOLNIR yang terkenal dan menghadapi banyak musuh di depan mereka.

Pakaian skin Master Chief pertama kali ditambahkan pada 11 Desember 2020 yang lalu dan telah banyak digunakan oleh para pemain.

Sumber: Berbagai Sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Esports

iSports.id – Salah satu kosmetik terbaik yang pernah hadir di Fortnite akan kembali yakni skin Omega, terakhir terlihat selama bab satu, season  empat dan...

Esports

iSports.id – Epic Games mengungkapkan mengenai may crew skin southpaw untuk musim baru di season yang baru. Hal ini tentu akan menjadi kabar baik...

Esports

iSports.id – Aksi invasi Rusia ke Ukraina benar-benar menjadi perhatian dunia. Tidak hanya itu saja, dunia Esports pun ikut prihatin dari aksi kejadian peperangan...

Esports

Isports.id – Kebanyakan para pemain sangat sulit untuk menyelesaikan tantangan misi kali ini, karena misi ini para pemain ditugaskan untuk menghancurkan peralatan IO yang...