Connect with us

Hi, what are you looking for?

Free Fire

Daftar Map FF 2024, Semua Survivor Wajib Tahu

Kombinasi Skill FF

Last updated on 27 Maret, 2024

iSports.id – Daftar Map FF 2024 ini akan menambah pengetahuanmu dalam gameplay.

Free Fire menawarkan pengalaman permainan Battle Royale yang unik dengan moto “Bertempur Dengan Gaya”.

Map Free Fire terdiri dari berbagai jenis dengan karakteristik masing-masing. Mari ketahui beberapa map yang ada di permainan.

Daftar map FF 2024 yang Harus Diketahui

1. Bermuda

Bermuda adalah peta asli (OG) Free Fire sejak awal diluncurkan. Dengan tema kepulauan, Bermuda terdiri dari 3 pulau, satu pulau utama dan dua pulau kecil di sekitarnya.

Beberapa area penting di Bermuda yang perlu diketahui antara lain Shipyard, Bullseye, Graveyard, Observatory, Katulistiwa, Plantation, Mill, dan Keraton di bagian atas peta. Bagian tengah terdapat area seperti Hangar, Clock Tower, Bimasakti Strip, Peak, Kota Tua, dan Cape Town. Bagian bawah peta memiliki area seperti Rim Nam Village, Factory, Mars Electric, Pochinok, dan Sentosa.

Baca juga: Daftar Kendaraan di FF 2024

2. Purgatory

Terfokus pada padang rumput dan dataran tinggi, Purgatory memberikan tingkat permainan yang berbeda.

Beberapa area penting di Purgatory meliputi Crossroads, Moathouse, Fields, dan Ski Lodge di bagian atas peta. Bagian tengah terdapat area seperti Marbleworks, Brasilia, Campsite, dan Forge. Bagian bawah peta memiliki area seperti Mt Villa, Golf Course, Central, Lumber Mill, dan Fire Brigade.

3. Kalahari

Beberapa area penting di Kalahari termasuk Old Hampton, Shrines, Council Hall, Bayfront, Confinement, dan Foundation di bagian atas peta. Bagian tengah terdapat area seperti Refinery, The Maze, Command Post, dan Santa Catarina. Bagian bawah peta memiliki area seperti Mammoth, The Sub, dan Stone Ridge.

Baca juga: 5 Karakter Free Fire yang Cocok untuk Pemain Pemula

4. Alpine

Dengan area salju, Alpine menyajikan pemandangan yang unik dan menjadi salah satu peta Free Fire terbaik.

Beberapa area penting di Alpine meliputi Snowfall, Garrison, dan Railroad di bagian atas peta. Bagian tengah terdapat area seperti Ocean View, Forest Red, Militia, Sunside, Carousel, Basecamp, dan Dock. Bagian bawah peta memiliki area seperti Fusion, Blue Ville, River Mouth, Rye, Stadium, dan Vintage.

5. Nexterra

Setiap wilayah di peta ini memiliki tipe area yang unik.

Nexterra terdiri dari 2 pulau, satu pulau utama dan satu pulau kecil di bagian atas. Sama seperti Alpine, peta ini memiliki area khusus seperti area futuristik dan area tandus.

Beberapa area penting di Nexterra termasuk Intellect Center, Museum, Twin Bridge, dan Mortar Ruins di bagian atas peta. Bagian tengah terdapat area seperti Turbine, Farmtopia, Zipway, dan Rust Town. Bagian bawah peta memiliki area seperti Grav Labs, Plazaria, Deca Square, dan Mud Site.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Free Fire

iSports.id – Ada beberapa cara dapatkan skin baju koko edisi ramadhan 2024, yang bisa teman-teman ikuti untuk mendapatkan dari event tersebut. Baju koko ini...

Esports

iSports.id – Kali ini kita akan membahas mengenai Mystery Shop Free Fire edisi lebaran, apakah Garena akan mengadakannya atau tidak? Garena Indonesia menawarkan banyak...

Free Fire

iSports.id — Kompetisi Free Fire World Series Indonesia (FFWS ID) 2024 Spring telah berakhir, dan Onic Olympus resmi menjadi tim yang meraih gelar juara....

Esports

iSports.id – Sebuah kejutan yang sangat menarik untuk para fans, Onic Olympus keluar sebagai juara FFWS ID 2024 untuk musim ini. Onic Olympus memenangkan...