Connect with us

Hi, what are you looking for?

Sepak Bola

Juventus Tawarkan Kontrak Hingga Bonus untuk Allegri

Juventus menawarkan perpanjangan kotrak hingga bonus kepada manajer tim, Massimiliano Allegri, karena berhasil membawa tim hingga babak semifinal Liga Champions.

Allegri dianggap oleh manajemen telah sukses membuat Juventus menjadi salah satu yang terkuat di Italia serta Eropa dan membawa tim hingga babak semifinal Liga Champions setelah menyingkirkan Barcelona.

Atas kerja keras mantan pelatih AC Milan tersebut, Juventus menawrkan perpanjangan kontrak hingga Juni 2020, kenaikan gaji serta pemberian bonus. Pembicaraan terkait kontrak hingga bonus ini direncanakan dilakukan pada pekan ini.

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Baca Juga

Berita Olahraga

iSports.id – Juventus tunjuk Thiago Motta sebagai pelatih baru mereka untuk musim depan dan sekaligus ingin membawa hasil yang maksimal. Keputusan ini mengakhiri spekulasi...

Berita Olahraga

iSports.id — Dani Carvajal dan Vinícius Júnior mencetak gol saat Real Madrid mengalahkan Borussia Dortmund 2-0. Pertandingan final Liga Champions musim 2023/24 di Stadion...

Berita Olahraga

iSports.id — Kampanye Vinicius Junior untuk mendapatkan Ballon d’Or pertamanya sedang berjalan dengan baik. Belakangan ini, penyerang Real Madrid tersebut mengungkapkan prioritas yang ingin...

Berita Olahraga

iSports.id — Juventus secara resmi telah memecat pelatih utama, Massimiliano Allegri pada hari Jumat. Sebab, perilakunya yang meledak-ledak selama kemenangan tim di Piala Italia...