Connect with us

Hi, what are you looking for?

MotoGP

Kamera Canggih Siap di Pasang Pada MotoGP

Kamera Canggih Siap di Pasang Pada MotoGP
(Foto: MotoGP)

Pemengang lisensi MotoGP, Dorna Sport ingin memanjakan para penggemarnya. Dorna siap memasang terknologi kamera canggih di masa depan.

Madrid, isports.id – Mengutip laman Crash, Dorna akan menggunakan kamera 360 derajat di motor pembalap MotoGP. Mereka tidak ingin kalah dengan olahraga lain yang sudah mencicipi teknologi ini sebelumnya.

“Tetapi Dorna tidak ingin menggunakan teknologi yang biasa saja.”

Mereka siap memakai sistem yang lebih canggih yaitu turbo ‘Zoetrope’ 360 derajat. Penggunaan nama Zoetrope berasal dari bahasa Yunani, Zoe artinya kehidupan dan Tropos yang berarti balik.

Sistem ini sebenanrnyta sudah diperkenalkan oleh Dorna sejak tahun lalu. Zoetrope memiliki empat mata kamera yang bisa melihat 360 derajat.

Dengan adanya kamerea ini, maka diharapkan penggemar akan bisa melihat apa yang terjadi di sekitar pembalap. Selain itu, Dorna juga ingin memberikan sensasi yang lain bagi pendukung fanatik MotoGP.

 

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

MotoGP

iSports.id – Luca Marini telah melakukan uji tes pramusim bersama tim barunya yakni Repsol Honda untuk musim 2024 pada tahun ini. Honda ingin mengakhiri...

OtoSports

iSports.id – Pembalap asal Spanyol, Marc Marquez kurang pede setelah jajal motor barunya bersama tim satelit Gresini Racing untuk musim 2024. Marc Marquez memecahkan...

MotoGP

iSports.id – Pada akhirnya Fabio Giannantonio merapat ke VR46 racing team untuk musim depan, hal itu karena performa ia yang tampil ciamik. Fabio Di...

OtoSports

iSports.id – Pembalap Marc Marquez ingin berikan kesan baik bersama Repsol Honda, mengingat ia akan bergabung dengan tim satelit Ducati musim depan. Pekan ini...