Connect with us

Hi, what are you looking for?

Berita Olahraga

Jadwal Semifinal Piala AFF 2020 Leg Kedua, Thailand vs Vietnam

Thailand vs Vietnam
Sumber: AFF Suzuki Cup 2020

Isports.id – Pertandingan Thailand vs Vietnam pada semifinal leg kedua Piala AFF 2020 akan dilaksankan hari ini, 26 Desember 2021 pukul 19.30 WIB di National Stadium, Singapura.

Dalam leg pertama Thailand berhasil mengalahkan Vietnam dengan skor 2-0. Nah, tentunya Anda bisa menonton leg keduanya melalui layanan live streaming di RCTI+.

Dengan kekalahan pada leg pertama, tentunya membuat Vietnam harus tampil habis-habisan dalam laga nanti jika mereka ingin lolos ke babak final Piala AFF 2020. Tetapi di sini mereka setidaknya harus wajib menang 3-0 atas Thailand atau juga bisa menyamakan agregat skor terlebih dahulu dan memaksa pertandingan berlanjut ke babak pertambahan waktu.

Sementara itu, Thailand juga akan memiliki misi yang memang tidak terlalu sulit agar bisa lolos ke final dan mereka pun hanya membutuhkan hasil imbang atau tidak mereka hanya tidak lebih kalah dari 1-0 saat menghadapi Vietnam nanti. tentunya Thailand memang diunggulan dalam leg kedua nanti karena mereka sudah unggul 2-0.

Walaupun nantinya Thailanda harus kalah dengan skor 1-0, tetap saja akan membuat Thailand bisa melaju ke final dan diprediksi tampaknya akan mengusung misi untuk menang saat bertemu Vietnam nanti karena untuk meyakinkan mereka bisa lolos ke final.

Jelas Thailand tidak bisa diremehkan oleh Vietnam karenanya saat ini mereka juga menjadi yang terkuat di Asia Tenggara dan Vietnam mungkin saja dapat memberikan kejutan dalam leg kedua yang akan dilangsungkan hari ini.

Tentunya sangat menarik laga Thailand dan Vietnam yang akan dilangsungkan pada hari ini. Thailand tampaknya akan menjaga keunggulan mereka atau juga akan menambah gol atau juga Vitenam yang bisa saja bakal membalikkan keadaan dalam leg kedua ini.

Siapa pun yang akan menang dan lolos ke final Piala AFF 2020. Maka, akan berhadapan langsung dengan Timnas Indonesia yang sudah lebih dulu memastikan ke final setelah mengalahkan tuan rumah Singapura 4-2 di leg kedua yang di selenggarakan pada Sabtu, 25 Desember 2021.

Berikut Perkiraan Susunan Pemain

Thailand

Chatchai Budprom; Narubadin Weerawatnodon, Phillip Roller, Kritsada Kaman, Theerthan Burmathan, Sarach Yooyen, Thitiphan Puangchan, Phitiwat Sukjittamakul, Chanatip Songkarasin, Supachok Sarachat, Teerasil Dangda.

Vietnam

Bui Tan Trung; H Tan TAi, Que Ngoc Hai, Bui Tien Dung, Vu Van Thanh, Nguyen Phong Hong Duy, Nguyen Hoang Duc, Nguyen Quang Hai, Nguyen Cong Phuong, Phan Van Duc, Nguyen Tien Lin.

Sumber: Berbagai Sumber

Karya yang dimuat ini adalah tanggungjawab penulis seperti tertera, tidak menjadi bagian tanggungjawab redaksi isports.id.
Click to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Baca Juga

Berita Olahraga

iSports.id – Kabar terbaru, Thom Haye berpeluang dapat membela timnas Indonesia, hal itu akan menjadi modal sangat baik untuk skuad Garuda. Pada tanggal 26...

Berita Olahraga

iSports.id – Kabar buruk bagi punggawa timnas Indonesia, pasalnya Sandy Walsh kemungkinan absen bela timnas Indonesia ketika bertandingan melawan Vietnam. Pertandingan antara Timnas Vietnam...

Esports

iSports.id – Baru-baru ini FPSThailand telah bergabung dengan AfreecaTV di Thailand untuk memberikan sebuah pengumuman mengenai kualifikasi VALORANT Challengers Thailand Split 1. Apa saja...

Berita Olahraga

iSports.id – Thailand resmi meraih gelar juara ke-7 di Piala AFF 2022 usai taklukkan Vietnam dengan skor 1-0. Pertandingan final Piala AFF 2022 yang...